Ada beberapa pilihan rental scooter Kuta Mandalika Lombok yang bisa menjadi pilihan bagi para wisatawan yang berkunjung ke Lombok. Entah sendiri, bersama pasangan, teman maupun keluarga. Tentu akan lebih lengkap jika Anda bisa dengan bebas pergi ke sisi Lombok mana pun dengan rental kendaraan, bukan?
Namun, tidak semua rental kendaraan dapat dipercaya dan memiliki layanan yang bagus. Salah satu yang akan dibahas di sini adalah tempat rental terbaik dan terpercaya untuk Anda. Tempat rental tersebut tentu saja adalah Evan Trans Lombok, Lombok Pirates dan Raja Transport.
Jangan ke mana-mana dulu, kami akan membahas lebih dalam mengenai tempat rental yang lainnya juga. Tidak hanya scooter saja; Anda pun dapat merental berbagai jenis kendaraan dari motor sampai mobil dengan berbagai kapasitas dan jenisnya.
Selain itu, kami pun akan menyebut beberapa hal penting mengenai tempat sewa kendaraan yang mungkin akan jadi pembanding atau pertimbangan bagi Anda. Jadi, mari kita simak bersama-sama.
Sewa Motor dan Mobil Evans Trans Lombok
Contents
- 1 Sewa Motor dan Mobil Evans Trans Lombok
- 2 Lombok Pirates
- 3 Raja Transport
- 4 Sewa Motor Lombok Motor Bike
- 5 Sewa Motor dan Kamera Lombok – View
- 6 Sewa Motor Lombok Bandara
- 7 Rent Motor Lombok
- 8 Rental Scooter Kuta Mandalika Lombok
- 9 Rental Motor Kuta Beach Lombok
- 10 Kesimpulan
- 11 Berapa Harga Sewa Motor Lombok?
- 12 Apakah Ada Sewa Motor di Mandalika?
- 13 FAQ
Tidak perlu menjadi keraguan lagi, rental scooter Kuta Mandalika Lombok yang pertama direkomendasikan memang Evan Trans Lombok. Tempat sewa ini memiliki banyak sekali pilihan untuk Anda yang ingin menyewa kendaraan dengan harga yang lebih terjangkau tidak menguras kantong.
Berbeda dengan tempat rental lainnya, Evan Trans Lombok memiliki layanan yang sesuai dengan kualitas kendaraan yang disewakan. Dengan minimal booking dua kali dua puluh empat jam, harga yang ditawarkan pun termasuk masuk akal.
Jika Anda ingin mencari tahu lebih banyak mengenai tempat rental ini; Anda dapat langsung berkunjung ke web mereka yang sekaligus terdapat banyak review.
Lombok Pirates
Lombok Pirates adalah salah satu tempat rental kendaraan yang juga ada di Lombok. Apakah Anda sudah pernah mendengarnya atau baru kali ini saja? Cukup sulit untuk mengetahui lebih banyak mengenai tempat rental ini karena sepertinya belum memiliki website yang cukup informatif. Sehingga, ketika Anda ingin mencari tahu lebih banyak pun akan butuh banyak waktu.
Untuk mencari review rental scooter Kuta Mandalika Lombok di tempat ini pun akan membutuhkan banyak waktu. Memang bisa jadi Lombok Pirates pun bisa menjadi pilihan; namun, Anda yang tidak memiliki banyak waktu akan kesulitan untuk mencari referensi.
Berikut sedikit yang dapat kami informasikan mengenai Lombok Pirates: Cobalah cari review tentang Lombok Pirates ini di Google Review. Mungkin dengan ini Anda akan semakin yakin untuk memilih Lombok Pirates.
Raja Transport
Raja Transport adalah salah satu tempat rental kendaraan yang juga ada di Lombok. Namun, berbeda dengan yang lainnya, Raja Transport ini sepertinya hanya focus di rental motor saja atau kendaraan roda dua. Sehingga, bagi yang ingin membawa keluarga atau ramai-ramai bersama teman akan kesulitan.
Tempat rental ini pun sudah memiliki website yang dapat dilihat dan dipelajari secara langsung. Jika memang Anda penasaran; Anda dapat melihatnya sendiri ya sebagai bahan pembanding dan pertimbangan sebelum pergi berlibur ke Lombok.
Sewa Motor Lombok Motor Bike
Tempat sewa motor ini juga sudah memiliki web yang dapat dicek secara mandiri oleh para calon penyewa dan wisatawan Lombok. Tempat sewanya berada di kota Mataram yang mana memang banyak dari tempat rental memang ada di kota ini.
Untuk mendapat lebih spesifik mengenai reviews rental scooter Kuta Mandalika Lombok di sini; Anda dapat langsung mengeceknya di Google Review.
Sewa Motor dan Kamera Lombok – View
Apakah Anda juga calon wisatawan yang tidak hanya ingin berkendara ke sana kemari dengan bebas tapi juga ingin mengabadikan momen dengan kualitas kamera yang lebih baik?
Maka, tempat sewa ini dapat menjadi pilihan Anda untuk menyewa motor dan sekaligus kamera. Cobalah untuk langsung mengunjungi dan menghubungi mereka untuk dapat informasi lebih lanjut.
Sewa Motor Lombok Bandara
Bagi Anda yang langsung ingin berjalan-jalan dengan motor setelah sampai di Bandara; tempat rental ini akan menjadi pilihan yang tepat. Sesuai dengan namanya; Sewa Motor Lombok Bandara hanya berjarak sekitar enam kilometer dari Bandara.
Rent Motor Lombok
Nah, Rental Motor Lombok yang hanya berjarak sebelas kilometer dari Bandara Internasional Lombok pun bisa menjadi pilihan apabila tempat sewa di atas ternyata sudah tidak ada motor yang available.
Tempat rental ini pun sudah memiliki web tersendiri.
Rental Scooter Kuta Mandalika Lombok
Jika Anda datang ke Lombok berencana untuk menonton balapan di Sirkuit Internasional Mandalika; maka tempat ini cocok untuk Anda menyewa motor atau scooter.
Jaraknya dengan sirkuit terbilang sangat dekat hanya sekitar lima kilometer saja lho.
Rental Motor Kuta Beach Lombok
Selain tempat rental di atas; tempat ini juga dapat menjadi pilihan jika Anda ingin menyewa kendaraan di dekat Sirkuit Internasional Mandalika.
Jaraknya dengan sirkuit tidak terlalu jauh hanya sekitar enam kilometer; berbeda dengan yang sebelumnya yang hanya berjarak lima kilometer.
Kesimpulan
Terdapat begitu banyak pilihan untuk rental scooter Kuta Mandalika Lombok yang tidak hanya satu atau dua saja. Tidak kalah dengan Bali, Lombok pun sudah memberikan banyak kemudahan kepada para pengunjung atau wisatawan entah lokal maupun wisatawan mancanegara.
Jadi, tempat rental kendaraan yang mana yang akan Anda pilih?
Berapa Harga Sewa Motor Lombok?
Kisaran harga sewa motor di Lombok mulai dari tujuh puluh lima ribu rupiah dengan jenis motor scooter yang kecil dan matic seperti misalnya Honda Scoopy atau Beat. Namun, jika Anda ingin mengetahui harga lebih rinci di masing-masing tempat rental; Anda dapat mengunjungi web atau menghubungi mereka satu per satu.
Harga sewa motor di Lombok tentu sangat bervariasi karena banyaknya pilihan tempat rental dari yang hanya motor dengan berbagai jenis dan juga mobil dari matic hingga manual.
Apakah Ada Sewa Motor di Mandalika?
Seperti yang sudah disebutkan di atas; ada dua tempat sewa yang dapat menjadi pilihan Anda untuk merental motor yang dekat dengan Sirkuit Internasional Mandalika.
Nah, itulah beberapa pilihan untuk menyewa atau rental motor, scooter atau mobil jika Anda akan berwisata ke Lombok bersama pasangan, teman dan keluarga. Sekarang pasti sudah tidak bingung lagi apakah ada tempat rental kendaraan di Lombok tapi pasti Anda bingung akan rental kendaraan di tempat rental yang mana.
Tidak perlu khawatir dan bingung lagi. Cobalah untuk melihat apa yang menjadi prioritas dan itinerary Anda di liburan kali ini, jenis kendaraan apa yang akan disewa dan lain sebagainya. Maka, Anda pun akan menemukan rental scooter Kuta Mandalika Lombok yang sesuai dengan kebutuhan Anda dan juga keinginan Anda.
Semoga informasi di atas menginspirasi serta bermanfaat dan rencana liburan Anda ke Lombok semakin menyenangkan ya!
FAQ
Berapa biaya sewa skuter di Kuta, Lombok?
Biaya sewa skuter di Lombok bervariasi, ada yang mulai dari di bawah seratus ribu atau bahkan lebih tergantung dari jenis skuter dan kondisi serta tempat Anda rental skuter tersebut.
Kuta Mandalika ada di mana?
Kuta Mandalika khususnya Pantai Kuta di Mandalika berada di sebelah selatan pulau Lombok.
Bisakah saya mengendarai skuter di Lombok?
Bisa, terdapat banyak tempat rental skuter untuk Anda di Lombok.
Apa cara terbaik untuk berkeliling Lombok?
Cara terbaik adalah dengan menggunakan kendaraan yang umum di Lombok atau lebih nyaman lagi jika Anda menyewa atau rental kendaraan di Lombok.